Antisipasi adanya Kejahatan pada siang hari Polsek Arjawinangun gelar patroli di jalur By.Pass Tegalgubug

    Antisipasi adanya Kejahatan pada siang  hari Polsek Arjawinangun gelar patroli di jalur By.Pass Tegalgubug
    Cirebon -  Mengantisipasi adanya kejahatan serta  gangguan  Kamtibmas lainnya pada siang hari, Anggota Polsek Arjawinangun pada saat pelaksanaan tugas melaksanakan kegiatan patroli secara rutin di jalur yang di anggap rawan gangguan Kamtibmas maupun rawan laka lantas, adapun maksud dan tujuan anggota Polsek Arjawinangun tersebut untuk mengantisipasi adanya C3 ( Curas, Curhat dan Curanmor), serta gangguan Kamtibmas lainnya di wilayah hukum Polsek Arjawinangun, dan dalam pelaksanaan kegiatan tersebut di pimpin oleh Ka SPK Aiptu Surahman adapaun maksud dan tujuan di laksanakan kegiatan tersebut guna menciptakan kamtibmas yang aman kondusip pada siang  hari, karena jalur tersebut merupakan jalur Pantura yang menghubungkan ke Jawa Tengah maupun Jawa timur  sehingga untuk mengantisipasinya perlu di lakukan patroli secara rutin yang mana tujuannya memberikan rasa aman dan nyaman kepada pengguna jalan yang melintas jalur tersebut jelang tahun Baru 2024. Jumat  27/12/2024 Kapolsek Arjawinangun AKP. SUMAIRI SH, M.Si mengatakan Polsek Arjawinangun pada saat malam hari secara rutin melaksanakan kegiatan patroli  dengan sasaran para geng motor maupun gangguan Kamtibmas lainnya, oleh karena itu anggota Polsek Arjawinangun pada saat pelaksanaan tugas di siang hari secara rutin selalu berpatroli di jalur Pantura Arjawinangun - Tegalgubug, dengan kehadiran anggota patroli Polsek Arjawinangun akan tercipta situasi aman kondusip.

    polresta cirebon
    Panji Rahitno

    Panji Rahitno

    Artikel Sebelumnya

    Antisipasi Gangguan Kamtibmas Laksanakan...

    Artikel Berikutnya

    Melaksanakan kegiatan Pemeliharaan dan Perawatan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Polsek Sedong Ciptakan Situasi Yang Kondusif, Dengan Rutin Patroli Pada Malam Hari Hingga Subuh.
    Kapolsek Susukan Gelar Police Goes to School di MTS Madinah, Edukasi Disiplin dan Anti-Bullying
    Cegah kejahatan dan gangguan kamtibmas, Polsek Lemahabang laksanakan Patroli Perbankan.
    Kapolsek Plered gelar Police Goes To School di SMK Nusantara Weru sampaikan pembinaan dan Penyuluhan
    Kehadiran personil Polsek Gempol - Polresta Cirebon diharapkan dapat memberikan pelayanan dan kelancaran bagi semua masyarakat pengguna jalan di wilayah hukum Polsek Gempol - Polresta Cirebon, Ucap Kapolsek Gempol Kompol Rynaldi Nurwan.,S.H.,M.H
    Jaga Kesatuan Dan Persatuan Pasca Pilkada 2024, Polsek Kaliwedi Polresta Cirebon Laksanakan Sambang Dialogis
    Police go to School, Kapolsek Lemahabang berikan Binluh kepada Siswa-siswi SMA NU Lemahabang
    Berikan Rasa Aman, Polsek gegesik Polresta Cirebon Sambangi Warga Yang Sedang Nongkrong
    Cegah Kenakalan Remaja, Polsek Arjawinangun Polresta Cirebon Laksanakan Goes To School
    Kehadiran personil Polsek Gempol - Polresta Cirebon diharapkan dapat memberikan pelayanan dan kelancaran bagi semua masyarakat pengguna jalan di wilayah hukum Polsek Gempol - Polresta Cirebon, Ucap Kapolsek Gempol Kompol Rynaldi Nurwan.,S.H.,M.H
    Bhabinkamtibmas Desa Tegalgubug Polsek Arjawinangun hadir bersama Kuwu serta kelompok tani dalam acara Panen Raya.
    Dalam Rangka Ops Pekat Lodaya, Piket Bhabinkamtibmas Polsek Karangsembung Pastikan Kamtibmas Di Malam Hari, Cek Siskamling Yang Dilaksanakan Warga
    Cegah kejahatan dan gangguan kamtibmas serta Penyakit Masyarakat Lainnya, Polsek Lemahabang laksanakan Patroli Obyek Vital dalam Rangka Ops Pekat Lodaya 2024.
    Wakapolresta Cirebon Pimpin Pengamanan Aksi Unras Buruh ke Kantor Bupati Cirebon
    Patroli Siskamling Polsek Gebang Polresta Cirebon
    Polsek Pangenan Goes To School Sampaikan Pesan Yang Sangat Penting
    Antisipasi Kerawanan C.3 Malam Minggu, Polsek Dukupuntang Polresta Cirebon Laksanakan Patroli
    Berikan Rasa Aman Polsek Beber Lakukan Pengaturan Lalin di Depan SMPN 1 Beber
    Dialogis Polsek Gebang Polresta Cirebon Bersama Kader Posyandu Desa Dompyong Kulon

    Ikuti Kami