Diduga Ilegal, Galian C di Desa Cikalahang Beroperasi Kembali

    Diduga Ilegal, Galian C di Desa Cikalahang Beroperasi Kembali

    KAB. CIREBON - Diduga Tambang Galian C Ilegal Beroperasi kembali di Desa Cikalahang Kecamatan Dukupuntang, Kabupaten Cirebon.

    Saat ini yang menjadi salah satunya sorotan masyarakat adalah adanya aktivitas galian pasir dan batu yang diduga ilegal dilakukan di area Pejaten Desa Cikalahang Kecamatan Dukupuntang Kabupaten Cirebon yang diduga belum mempunyai perijinan lengkap.

    Saat awak media terjun ke lokasi tersebut, terpantau aktivitas penambangan jenis batuan, pasir menggunakan alat berat excavator berjumlah 4 di tiga titik lokasi tersebut dan terlihat beberapa truck mondar mandir mengangkut material pasir dan batu.

    Salah seorang warga yang tidak mau disebutkan namanya mengatakan, bahwasanya pertambangan itu sudah beroperasi beberapa bulan yang lalu.

    Dimana terlihat di lokasi galian C yang diduga ilegal itu beroperasi di Pejaten Desa Cikalahang Kecamatan Dukupuntang Kabupaten Cirebon.

    Berdasarkan pengakuan warga sekitar, kegiatan tambang tersebut berpotensi menyebabkan kerusakan lingkungan sehingga berdampak kepada masyarakat sekitar.

    Sejumlah warga di wilayah itu pun mengeluhkan aktivitas penambangan galian C ilegal di daerah tersebut. Meski sempat berhenti namun penambangan itu kembali muncul kembali.

    Warga Desa Cikalahang, Kecamatan Dukupuntang, berinisial Y mengatakan bahwa warga di desanya bahkan pernah untuk menolak aktivitas penambangan tersebut tapi tidak pernah ditanggapi dengan serius.

    “Kami menuntut agar pihak terkait menghentikan aktivitas dan melarang penambangan galian C yang ada di wilayah Desa Cikalahang. Kami khawatir akibat adanya penambangan, akan mengakibatkan longsor dan bisa mengakibat kan rusak nya lingkungan, ” keluhnya.

    Agus S

    kabupaten cirebon jawa barat
    Agus Subekti

    Agus Subekti

    Artikel Sebelumnya

    Ketua Repdem Ingatkan ASN Pemkab Cirebon...

    Artikel Berikutnya

    Satreskrim Polresta Cirebon Amankan Pelaku...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Ketua Umum Bhayangkari Kunjungi Aiptu Heri dan Anaknya yang Terbaring Sakit
    JELANG PILKADA 2024 PATROLI PATROLI POLSEK PLERED KONTROL OBYEK VITAL DI  JALUR JALUR RAWAN UNTUK MENCEGAH KEJAHATAN DALAM RANGKA ANTISIPASI C3
    Polsek Dukupuntang Polresta Cirebon, Tertibkan Knalpot Yang Tidak Sesuai Dengan Spesifikasi Teknis
    Jaga Kondusiiftas, Polsek Pangenan Polresta Cirebon Laksanakan Patroli Obyek Vital
    Jaga Kondusifitas Jelang Pilkada 2024, Polsek Sumber Tertibkan Knalpot Tidak Sesuai Pesifikasi Teknis
    Wujudkan Pilkada Yang Aman Dan Kondusif, Polsek Pabedilan Sambangi Warga Berikan Pesan-Pesan Kamtibmas
    Dalam rangka meningkatkan ketertiban dan kelancaran lalu lintas pada jam-jam sibuk /masuk anak sekolah pagi hari, Polsek Ciwaringin Polresta Cirebon menggelar kegiatan pengaturan (gatur) jalan. Kegiatan ini bertujuan untuk membantu para pengendara, baik pekerja yang berangkat ke kantor maupun siswa yang menuju sekolah, 
    Kapolsek Pangenan Akp Sukendri, beserta Babinkamtibmas Bripka Asep Riyanto melaksanakan patroli sambang dialogis dengan Warga dan pemuda di Pos kamling Desa Japura lor sampaikan pesan kamtibmas
    Danrem 063/SGJ Apresiasi Kinerja Babinsa dan Stand UMKM Kodim 0620/Kab Cirebon
    Cuaca Hujan Gerimis, Anggota Polres Ciko Bripka Vindy Fhadilla Sigap Bantu Warga
    Polsek Pangenan Polresta Cirebon Patroli dialogis dengan Security Pt. Indofood
    Patroli Siskamling Polsek Gebang Polresta Cirebon
    Polsek Pangenan Goes To School Sampaikan Pesan Yang Sangat Penting
    Antisipasi Kerawanan C.3 Malam Minggu, Polsek Dukupuntang Polresta Cirebon Laksanakan Patroli
    Berikan Rasa Aman Polsek Beber Lakukan Pengaturan Lalin di Depan SMPN 1 Beber
    Dialogis Polsek Gebang Polresta Cirebon Bersama Kader Posyandu Desa Dompyong Kulon

    Ikuti Kami