Patroli Siang Hari Dilakukan Polsek Gegesik Polresta Cirebon

    Patroli Siang Hari Dilakukan Polsek Gegesik Polresta Cirebon

    KAB.CIREBON - Dalam rangka menciptakan situasi yang aman dan kondusif personil Polsek Gegesik Polresta Cirebon melaksanakan kegiatan patroli rawan siang antisipasi C3, gangguan Kamtibmas jam rawan Kriminalitas, Sabtu (27/05/2023).

    Kegiatan Kepolisian dalam rangka cegah gangguan Kamtibmas, antisipasi C3, Genk motor dan tawuran menyampaikan himbauan kamtibmas dan mengajak berperan aktif memberikan informasi kamtibmas  kepada warga dan anak-anak  muda yang nongkrong agar segera  membubarkan diri dan apabila ada gangguan kamtibmas agar memberi tahu kepada bhabin atau unit patroli yg sedang bertugas.

    Kapolresta Cirebon Kombes Pol. Arif Budiman, S.I.K, M.H, melalui Kapolsek Gegesik Polresta Cirebon Polda Jaba AKP Suheryana S.H dengan kegiatan Kepolisian patroli di Siang maupun malam hari sebagai upaya cegah dan tangkal gangguan kamtibmas dan antisipasi C3, tawuran dan genk motor dan kejahatan lain di malam hari, kehadiran polri  sebagai pengemban tugas untuk melindungi, mengayomi dan melayani masyarakat berupaya untuk menciptakan  situasi yang aman dan  kondusif di wilayah hukum Polsek Gegesik.

    polri polresta cirebon
    Agus Subekti

    Agus Subekti

    Artikel Sebelumnya

    Wujudkan Kemitraan Dengan Warga Polsek Sumber...

    Artikel Berikutnya

    Polsek Susukan Polresta Cirebon Laksanakan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Sambut Hari Raya Natal 2024 Sekaligus Merayakan HUT Ke-28 Kodim, Dandim 1710/Mimika Berikan Bingkisan Kepada Masyarakat
    Patroli Dialogis bersama Warga sampaikan Pesan Kamtibmas Menjaga Persatuan dan Kesatuan pasca Pilkada 2024.
    Jelang Nataru dan untuk terciptanya Kamtibmas yang tetap kondusif di Wilayah Hukum Polsek Susukan Kanit Binmas sambang satkamling dalam rangka Ops Lilin 2024
    Polsek Beber Melakukan Sambang Warga Malam Hari di Desa Beber, Himbau Masyarakat Tidak Terlibat dalam Perjudian Online
    Antisipasi kemacetan dan Laka lantas jelang Nataru Polsek Susukan laksanakan gatur di Perempatan wanakajir Desa Jatianom.
    Colling System Pasca Pilkada, Anggota Patroli Polsek Kaliedi Sambangi Pemdes Desa Kalideres 
    Pastikan Keamanan Logistik Pilkada, Kapolsek Dukupuntang Bersama Anggota Kontrol Gudang Logistik Pilkada Ta. 2024 PPK Kecamatan Dukupuntang
    Ketua RW Desa Sindangjawa Bapak Nurudin Ajak Masyarakat Jaga Kondusivitas Jelang Pilkada Serentak 2024
    Patroli Siang dan Sambang ke Objek Vital, Polsek Panguragan Polresta Cirebon Sampaikan Himbauan Kamtibmas
    Ciptakan situasi tetap aman dan kondusif Pasca Pilkada Serentak 2024, Polsek Pabuaran Gelar "Minggu Kasih" kepada Jemaat HKBP Cirebon Timur.
    Dalam Rangka Menciptakan Situasi Yang Kondusif Pasca Pilkada (Cooling System) , Polsek Sedong Lakukan Ops Pekat
    Patroli Siskamling Polsek Gebang Polresta Cirebon
    Polsek Pangenan Goes To School Sampaikan Pesan Yang Sangat Penting
    Antisipasi Kerawanan C.3 Malam Minggu, Polsek Dukupuntang Polresta Cirebon Laksanakan Patroli
    Berikan Rasa Aman Polsek Beber Lakukan Pengaturan Lalin di Depan SMPN 1 Beber
    Dialogis Polsek Gebang Polresta Cirebon Bersama Kader Posyandu Desa Dompyong Kulon

    Ikuti Kami