Puan Maharani dan Nina Agustina Bertemu di Acara FBIN

    Puan Maharani dan Nina Agustina Bertemu di Acara FBIN

    INDRAMAYU - Ketua DPP PDI Perjuangan, Puan Maharani, dan Bupati Indramayu, Nina Agustina, bertemu dan makan satu meja. 

    Momen Puan dan Nina terjadi saat digelar Festival Bakar Ikan Nusantara (FBIN) 2022 di Jakarta Convention Center (JCC), Jakarta Pusat baru lalu. 

    Puan dan Nina tampak makan dalam satu meja bersama Sekjen PDI Perjuangan Hasto Kristiyanto dan mantan Menteri Kelautan dan Perikanan Rokhmin Dahuri. 

    Tampak juga artis Krisdayanti (KD), Wakil Wali Kota Semarang, Hevearita Gunaryanti Rahayu serta sejumlah petinggi PDI Perjuangan lainnya.

    Dalam kesempatan yang sama, keduanya membahas berbagai isu antara lain soal FBIN program Gemarikan (Gerakan Memasyarakatkan Makan Ikan) Kabupaten Indramayu yang terus dilaksanakan Nina.

    "Kami juga membahas FBIN dijadikan sebagai momentum bagi upaya penyelenggaraan program anti stunting seperti yang Pemkab Indramayu giatkan selama ini, " ujar Nina.  

    Tak kalah seru, kata dia, yakni pembahasan FBIN yang ternyata menggunakan resep kuliner nusantara dari buku kuliner warisan Bung Karno "Mustika Rasa". 

    FBIN sendiri merupakan salah satu dari serangkaian kegiatan PDI Perjuangan dari DPP hingga ke seluruh cabang di Indoensia dalam perayaan Bulan Bung Karno sepanjang Juni 2022 ini. 

    "Jadi, PDIP ingin merayakan perbedaan dalam kebersamaan yang harmoni untuk Indonesia Raya sebagai wujud dari sikap berkepribadian dalam kebudayaan sesuai Trisakti Bung Karno, juga bagian menggerakkan ekonomi rakyat dengan prinsip berdikari, " tukas Nina. (***)

    PDI Perjuangan Jawa Barat
    Agus Subekti

    Agus Subekti

    Artikel Sebelumnya

    Amora Band Akan Rilis Lagu Terbaru dan Konser...

    Artikel Berikutnya

    Danrem 063/SGJ Pimpin Sertijab Dandim

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Ketua Umum Bhayangkari Kunjungi Aiptu Heri dan Anaknya yang Terbaring Sakit
    JELANG PILKADA 2024 PATROLI PATROLI POLSEK PLERED KONTROL OBYEK VITAL DI  JALUR JALUR RAWAN UNTUK MENCEGAH KEJAHATAN DALAM RANGKA ANTISIPASI C3
    Polsek Dukupuntang Polresta Cirebon, Tertibkan Knalpot Yang Tidak Sesuai Dengan Spesifikasi Teknis
    Jaga Kondusiiftas, Polsek Pangenan Polresta Cirebon Laksanakan Patroli Obyek Vital
    Jaga Kondusifitas Jelang Pilkada 2024, Polsek Sumber Tertibkan Knalpot Tidak Sesuai Pesifikasi Teknis
    Wujudkan Pilkada Yang Aman Dan Kondusif, Polsek Pabedilan Sambangi Warga Berikan Pesan-Pesan Kamtibmas
    Dalam rangka meningkatkan ketertiban dan kelancaran lalu lintas pada jam-jam sibuk /masuk anak sekolah pagi hari, Polsek Ciwaringin Polresta Cirebon menggelar kegiatan pengaturan (gatur) jalan. Kegiatan ini bertujuan untuk membantu para pengendara, baik pekerja yang berangkat ke kantor maupun siswa yang menuju sekolah, 
    Kapolsek Pangenan Akp Sukendri, beserta Babinkamtibmas Bripka Asep Riyanto melaksanakan patroli sambang dialogis dengan Warga dan pemuda di Pos kamling Desa Japura lor sampaikan pesan kamtibmas
    Danrem 063/SGJ Apresiasi Kinerja Babinsa dan Stand UMKM Kodim 0620/Kab Cirebon
    Cuaca Hujan Gerimis, Anggota Polres Ciko Bripka Vindy Fhadilla Sigap Bantu Warga
    Polsek Pangenan Polresta Cirebon Patroli dialogis dengan Security Pt. Indofood
    Patroli Siskamling Polsek Gebang Polresta Cirebon
    Polsek Pangenan Goes To School Sampaikan Pesan Yang Sangat Penting
    Antisipasi Kerawanan C.3 Malam Minggu, Polsek Dukupuntang Polresta Cirebon Laksanakan Patroli
    Berikan Rasa Aman Polsek Beber Lakukan Pengaturan Lalin di Depan SMPN 1 Beber
    Dialogis Polsek Gebang Polresta Cirebon Bersama Kader Posyandu Desa Dompyong Kulon

    Ikuti Kami