Sinergitas jaga Kamtibmas dalam rangka hiburan organ tunggal.

    Sinergitas jaga Kamtibmas dalam rangka hiburan organ tunggal.
    KAB. CIREBON -  Bhabinkamtibmas Desa Kedungbunder Bripka Wawan Arifin. S.H bersama Babinsa Sertu Ikin dan Perangkat Desa, Melaksanakan pengamanan Organ tunggal dalam rangka hajatan pernikahan di Blok Pejagan asem termasuk Desa Kedungbunder Kecamatan Gempol Kabupaten Cirebon. Melalui kegiatan pengamaman hiburan hajatan organ tunggal tercipta Sinergitas TNI-Polri dengan Perangkat Desa Kedungbunder Kecamatan Gempol Kabupaten Cirebon, Terbukti Bripka Wawan bersama mitra kerja Babinsa Sertu Ikin selalu menyampaikan humbauan dan pesan-pesan Kamtibmas kepada warga melalui sambutan hiburan organ tunggal tersebut. “Bhabinkamtibmas dan Babinsa memiliki peran penting dalam memberikan rasa aman kepada masyarakat. Kegiatan sambang maupun pengamanan serta monitoring hiburan organ tunggal ini menjadi salah satu upaya untuk memperkuat sinergitas TNI-Polri dalam mewujudkan kondusifitas di Desa, ” jelas Kompol Rynaldi Nurwan. , S.H. , M.H,  Kapolresta Cirebon Kombes Pol Sumarni., S.I.K., S.H., M.H melalui Kapolsek Gempol Kompol Rynaldi Nurwan., S.H., M.H, mengapresiasi kegiatan Sinergitas TNI-Polri ini. Menurutnya, kegiatan ini merupakan wujud nyata sinergitas antara TNI dan Polri dalam menjaga Kamtibmas di wilayah Kabupaten Cirebon.

    polresta cirebon
    Panji Rahitno

    Panji Rahitno

    Artikel Sebelumnya

    Kapolsek Beber Lakukan Cooling Syatem Ops...

    Artikel Berikutnya

    Jelang Pilkada Serentak 2024, tokoh masyarakat...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Lanud Sultan Hasanuddin Gerak Cepat Bantu Korban Banjir di Maros

    Ikuti Kami