Upaya menciptakan Situasi Aman dan Kondusif di Lapas Klas IIA Narkotia, Polsek Ciwaringin dan Koramil Ciwaringin Melaksanakan Operasi Gabungan

    Upaya menciptakan Situasi Aman dan Kondusif di Lapas Klas IIA Narkotia, Polsek Ciwaringin dan Koramil Ciwaringin Melaksanakan Operasi Gabungan

    KAB. CIREBON - Dalam upaya menciptakan Konduktivitas di dalam lingkungan Lapas Klas IIA Narkotika Desa Gintung tengah Kec, Ciwaringin Kab, Cirebon, dilaksanakan Operasi gabungan dipimpin oleh Ka Lapas Narkotika Bpk.Teguh Pamuji D, Ip SH MH, beserta Sipir Lapas dan 3 Anggota Polsek Ciwaringin serta 3 Anggota Koramil Ciwaringin, giat pelaksanaan Razia di ruang tidur tiap Tahanan di blok I, dengan Sasaran HP, Sajam baik dari berbagai alat mandi, Kabel dan Narkoba, serta benda yang akan membayakan Tahanan, Senin ( 15/05/2023).

    Ka Lapas Narkotika Klas IIA Desa Gintung Tengah, Teguh Pamuji D, Ip SH MH, mengucapkan Terimakasih kepada Polsek Ciwaringin Polresta Cirebon Polda Jabar, dan Kepada Koramil Ciwaringin, atas bantuanya dalam Kerjasamanya melakukan Razia Narkoba Dll, ditiap Ruang Tahanan di Blok I, berjalan Aman dan Lancar tanpa ditemukannya barang terlarang, kedepannya nanti  kita bisa melakukan kembali dalam operasi yang sama, .

    Kapolsek Ciwaringin, AKP Erik Riskandar SH MH, menyampaikan bahwa dalam hal penanganan Operasi Narkoba di Lapas Klas IIA Narkotika Desa Gintung tengah, sangat mengapresiasi pada pihak Ka Lapas Narkotika, beserta  Pegawainya karna pelaksanaan Operasi bersama memang sangat diperlukan dalam Sinegritas bersama demi menjaga kondusif di dalam Lapas dan konduktivitas diwilayah hukum Polsek Ciwaringin.

    kabupaten cirebon jawa barat jabar polresta polda polri
    Agus Subekti

    Agus Subekti

    Artikel Sebelumnya

    Bhabinkamtibmas Desa Tegalgubug Polsek Arjawinangun...

    Artikel Berikutnya

    Ketua Umum LSM FORKOCI Ajak Seluruh Peserta...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Panglima TNI Dampingi Menkopolkam Monitoring Pilkada Serentak Tahun 2024
    Pastikan Keamanan Logistik Pilkada, Kapolsek Dukupuntang Bersama Anggota Kontrol Gudang Logistik Pilkada Ta. 2024 PPK Kecamatan Dukupuntang
    Ketua RW Desa Sindangjawa Bapak Nurudin Ajak Masyarakat Jaga Kondusivitas Jelang Pilkada Serentak 2024
    Wujudkan Pilkada Damai Yang Aman Dan Kondusif, Polsek Sedong Gelar Doa Bersama Yasinan
    Ops Mantap Praja Anggota Patroli polsek kakiwedi laksanakan Monitoring kedatangan surat suara di Gudang PPK  Kecamtan Kaliwedi
    Bhabinkamtibmas Kelurahan Kemantren Ajak Warga Tingkatkan Kamtibmas melalui Sambang
    Dukung Ketahanan Pangan, Kapolsek Lemahabang garap lahan kosong di belakang kantor Polsek Lemahabang.
    Pastikan Keamanan Logistik Pilkada, Kapolsek Dukupuntang Bersama Anggota Kontrol Gudang Logistik Pilkada Ta. 2024 PPK Kecamatan Dukupuntang
    Danrem 063/SGJ Apresiasi Kinerja Babinsa dan Stand UMKM Kodim 0620/Kab Cirebon
    Waka polsek Astanajapura melalui Jum'at Curhat bersama Kuwu perangkat desa dan warga Mertapada Wetan menjaga Persatuan dan Kesatuan serta memelihara situasi Kamtibmas Menjelang Pilkada 2024
    Kapolsek Pangenan Akp Sukendri, beserta Babinkamtibmas Bripka Asep Riyanto melaksanakan patroli sambang dialogis dengan Warga dan pemuda di Pos kamling Desa Japura lor sampaikan pesan kamtibmas
    Patroli Siskamling Polsek Gebang Polresta Cirebon
    Polsek Pangenan Goes To School Sampaikan Pesan Yang Sangat Penting
    Antisipasi Kerawanan C.3 Malam Minggu, Polsek Dukupuntang Polresta Cirebon Laksanakan Patroli
    Berikan Rasa Aman Polsek Beber Lakukan Pengaturan Lalin di Depan SMPN 1 Beber
    Dialogis Polsek Gebang Polresta Cirebon Bersama Kader Posyandu Desa Dompyong Kulon

    Ikuti Kami