Warga Blok Sumur Tetes Cibogo Kel. Argasunya Gotong Royong Plesterisasi Jalan

    Warga Blok Sumur Tetes Cibogo Kel. Argasunya Gotong Royong Plesterisasi Jalan

    KOTA CIREBON - Warga Blok Sumur Tetes Cibogo RT/RW 05/09 Kelurahan Argasunya Kecamatan Harjamukti, bahu membahu gotong royong melaksanakan plesterisasi jalan kampung dengan lebar 1 meter dan panjang kurang lebih 250 Meter, Minggu (29/5/2022).

    Warga Masyarakat Bahu membahu melaksanakan Pengerjaan Plesterisasi Jalan, Jalan ini dulunya hanya Tanah merah sehingga ketika musim penghujan becek dan licin. Plesterisasi ini merupakan hasil dari Swadaya Warga RT 05 Blok Sumur Tetes Cibogo Kelurahan Argasunya Kecamatan Harjamukti.

    Disela Kegiatan Sukanta salah satu warga menyampaikan, tujuan kegiatan untuk kenyamanan dan keselamat penggunaan Jalan, Kami bersama dengan warga masyarakat bahu-membahu memplester jalan warga RT 05 Blok Sumur Tetes Cibogo Kelurahan Argasunya Kecamatan Harjamukti.

    Sukanta menambahkan, Kekompakan dan kedekatan warga masyarakat perlu dipertahankan, Jalinan kemitraan ini merupakan langkah positif guna terwujudnya sehingga terbentuknya situasi yang aman dan kondusif dilingkungan, warga gotong royong bahu membahu dalam Plesterisasi.

    "Kegiatan ini dilaksanakan secara bergotong royong agar serasa lebih mudah, Gotong royong selain merupakan cerminan budaya masyarakat Indonesia, juga banyak manfaatnya, pekerjaan jadi ringan, cepat dan indah dilihat, sifat gotong royong ini harus terus dilakukan, karena merupakan budaya asli dari bangsa Indonesia, " pungkasnya. (Bekti)

    Kota Cirebon Jawa Barat
    Agus Subekti

    Agus Subekti

    Artikel Sebelumnya

    PAC PDI Perjuangan Kec. Sumber Serahkan...

    Artikel Berikutnya

    Peringati Hari Pers Sedunia, Koalisi Jurnalis...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Irjen TNI Buka Perlombaan Cyber Strike dan Cyber Awareness Forum
    Jaga Kondusifitas Jelang Pilkada 2024, Polsek Sumber Tertibkan Knalpot Tidak Sesuai Pesifikasi Teknis
    Cegah Kenakalan Remaja, Polsek Sumber Laksanakan Police Goes To School
    Polsek Dukupuntang Polresta Cirebon, Tertibkan Knalpot Yang Tidak Sesuai Dengan Spesifikasi Teknis
    Jaga Kondusiiftas, Polsek Pangenan Polresta Cirebon Laksanakan Patroli Obyek Vital
    Kapolsek Sedong sambang silaturahmi dengan Tokoh Masyarakat, Coolling System Jelang Pilkada.
    Dalam rangka meningkatkan ketertiban dan kelancaran lalu lintas pada jam-jam sibuk /masuk anak sekolah pagi hari, Polsek Ciwaringin Polresta Cirebon menggelar kegiatan pengaturan (gatur) jalan. Kegiatan ini bertujuan untuk membantu para pengendara, baik pekerja yang berangkat ke kantor maupun siswa yang menuju sekolah, 
    Cuaca Hujan Gerimis, Anggota Polres Ciko Bripka Vindy Fhadilla Sigap Bantu Warga
    Danrem 063/SGJ Apresiasi Kinerja Babinsa dan Stand UMKM Kodim 0620/Kab Cirebon
    Kapolsek Pangenan Akp Sukendri, beserta Babinkamtibmas Bripka Asep Riyanto melaksanakan patroli sambang dialogis dengan Warga dan pemuda di Pos kamling Desa Japura lor sampaikan pesan kamtibmas
    Polsek Pangenan Polresta Cirebon Patroli dialogis dengan Security Pt. Indofood
    Patroli Siskamling Polsek Gebang Polresta Cirebon
    Polsek Pangenan Goes To School Sampaikan Pesan Yang Sangat Penting
    Antisipasi Kerawanan C.3 Malam Minggu, Polsek Dukupuntang Polresta Cirebon Laksanakan Patroli
    Berikan Rasa Aman Polsek Beber Lakukan Pengaturan Lalin di Depan SMPN 1 Beber
    Dialogis Polsek Gebang Polresta Cirebon Bersama Kader Posyandu Desa Dompyong Kulon

    Ikuti Kami